Bundesliga Jerman bisa dibilang sebagai liganya Bayern Munchen, terlihat mereka mampu kembali kepada kedudukan aslinya dengan berada di puncak klasemen. Sempat mengawali musim dengan sangat buruk, mental juara yang dimiliki Munchen pun mampu menggeser posisi puncak Dortmund.
Kini peluang untuk memperlebar jarak dari Dortmund pun semakin terlihat, dimana Munchen akan berhadapan dengan Mainz yang dilihat dari segi kualitas sangat jauh dibandingkan Munchen. Contoh kecilnya adalah bagaimana posisi Mainz sekarang yang sudah terlalu lama berada di peringkat 13 dan berpotensi kembali ke zona merah degradasi.
Melawan Munchen, Mainz memiliki catatan buruk dan nyaris selalu kalah. Untuk itu, tim prediksi kami langsung berani berspekulasi bahwa malam ini akan menjadi malamnya Munchen sebagaimana musim ini mereka hanya berpeluang meraih gelar juara Bundesliga sebagaimana telah dipastikan tersingkir dari ajang Liga Champions.
Pelampiasan rasa sakit hati Munchen pun di prediksi akan berdampak pada Mainz, dan bertindak sebagai tuan rumah. Munchen di prediksi akan langsung tancap gas demi mendapatkan gol cepat, dan tekanan demi tekanan akan membuat Mainz mengambil bol dari gawannya dalam jumlah gol besar.
Prediksi skor untuk pertandingan hari ini adalah skor 4-0 sebagaimana tim prediksi kami melihat dari statistik dan perkembangan kedua tim dari lima pertandingan terakhirnya di musim ini.
Head To Head Bayern Munich vs Mainz:
[27.10.18] Mainz 1 : 2 Bayern Munich
[03.02.18] Mainz 0 : 2 Bayern Munich
[16.09.17] Bayern Munich 4 : 0 Mainz
[22.04.17] Bayern Munich 2 : 2 Mainz
[15.01.17] Bayern Munich 2 : 1 Mainz
5 Laga Terakhir Bayern Munich:
[14.03.19] Bayern Munich 1 : 3 Liverpool
[09.03.19] Bayern Munich 6 : 0 Wolfsburg
[03.03.19] B. Monchengladbach 1 : 5 Bayern Munich
[23.02.19] Bayern Munich 1 : 0 Hertha Berlin
[20.02.19] Liverpool 0 : 0 Bayern Munich
5 Laga Terakhir Mainz:
[10.03.19] Mainz 0 : 1 B. Monchengladbach
[02.03.19] Hertha Berlin 2 : 1 Mainz
[23.02.19] Mainz 3 : 0 Schalke
[16.02.19] Wolfsburg 3 : 0 Mainz
[09.02.19] Mainz 1 : 5 Bayer Leverkusen
Prediksi Susunan Pemain Bayern Munich vs Mainz:
Bayern Munich: Manuel Neuer, David Alaba, Niklas Sule, Mats Hummels, Joshua Kimmich, Thiago Alcantara, Javi Martinez, Leon Goretzka, James Rodriguez, Thomas Muller, Robert Lewandowski.
Mainz: Florian Muller, Daniel Brosinski, Stefan Bell, Alexander Hack, Aaron Caricol, Jean-Philippe Gbamin, Pierre Kunde Malong, Levin Oztunali, Jean-Paul Boetius, Jean-Philippe Mateta, Robin Quaison.
Handicap : 0 : 2 1/2
Over Under : 3 1/2
Prediksi Skor Akhir Bayern Munchen vs Mainz 4-1