Selasa, 12 Maret 2019

PREDIKSI AREMA FC VS PERSITA 14 MARET 2019

PREDIKSI AREMA FC VS PERSITA 14 MARET 2019

HOBIGAME - Mudah untuk mengatakan saat ini bahwa Arema memiliki level yang lebih tinggi daripada Persita Tangerang. Bagaimana tidak, dalam empat laga terakhir, Persita terbukti tak pernah mampu mengalahkan pasukan Singo Edan.

Perlu diketahui juga bahwa Arema FC saat ini murupakan tim di Liga 1. Sementara itu, Persita Tangerang adalah tim yang masih bermain di Liga 2 atau kasta lebih rendah daripada Liga 1.

Meski demikian, Arema FC tak akan meremehkan kekuatan Persita Tangerang. Hal itu diungkapkan oleh asisten pelatih Arema FC, Kuncoro. Ia melarang keras para pemain Arema memandang sebelah mata lawan yang akan dihadapi tersebut.

Kuncoro tampaknya menyadari bahwa Persita Tangerang mampu memberikan kejutan pada Arema. Seperti yang diketahui, Persita merupakan tim di Liga 2 yang musim lalu bersaing untuk menjadi juara. Sayangnya, tim dengan julukan Pendekar Cisadane tersebut harus rela gagal menembus status tiga tim terbaik setelah kalah dari Kalteng Putra.

“Persita tim bagus. Mereka sempat lolos ke 4 besar Liga 2 dan hampir saja ke Liga 1,” ucap Kuncoro jelang pertandingan menghadapi Persita di babak 32 besar Piala Indonesia 2019.

Sementara itu, Persita Tengerang juga telah menyiapkan tim untuk menjalani pertandingan menghadapi Arema FC. Pelatih Persita, Wiganda Saputra, menyadari bahwa Arema adalah tim besar yang levelnya berada di atas Persita. Namun ia tak mau terbebani dengan pandangan tersebut.

Berikut ini adalah pertemuan terakhir antara kedua klub serta 5 laga pertandingan terakhir kedua klub yang bisa kami sajikan :

Head to Head Arema FC vs Persita

18/08/14 Arema 1 – 1 Persita
13/02/14 Persita 0 – 1 Arema
03/06/13 Arema 3 – 0 Persita
31/03/13 Persita 0 – 1 Arema

5 Pertandingan Terakhir Arema FC

16/11/18 Persela 4 – 0 Arema
20/11/18 Persekam Metro 1 – 5 Arema
24/11/18 Arema 3 – 1 Barito Putera
02/12/18 PS TIRA 0 – 1 Arema
09/12/18 Arema 2 – 1 Sriwijaya

5 Pertandingan Terakhir Persita

21/11/18 Madura 1 – 2 Persita
25/11/18 Persita 1 – 0 Semen Padang
28/11/18 Semen Padang 3 – 1 Persita
04/12/18 Persita 0 – 2 Kalteng Putra
22/12/18 Lampung Sakti 0 – 1 Persita

Prediksi Susunan Pemain Arema FC vs Persita

Arema FC - Kiper : Utam Rusdiana
Belakang : Arthur Cunha, Hamka Hamzah (C), Johan Farizi
Tengah : Alfin Tuasalamony, Jayus, Makan Konate, Pavel Smolyachenko
Depan : Dedik Setiawan, Dendi Santoso, Robert Gladiator.

Persita - Kiper : Yogi Triyana
Belakang : Amri Alamsyah, Rico Sanjaya
Tengah : Adittia Gigis, Egi Melgiansyah (C), Hendry Rivaldi, M Toha, Syarif Wijianto
Depan : Aldi Al Achya, Chandra Waskito, Sirvi Arfani.

Handicap : 0 : 1
Over/Under : 1 ¾
Prediksi Skor Arema FC vs Persita : 2 : 0